Pemeliharaan TBM dan TM Kelapa (Bahan dan Metode)


Bahan

  1. Tanaman kelapa 3 pohon (2 pohon TM, 1 pohon TBM)
  2. Pupuk; TM (Urea=500/pohon, SP-36=250/pohon, KCl=600/pohon); TBM (Urea=200/pohon, SP-36=100/pohon, KCl=300/pohon)

Alat

  1. Parang (2 buah)
  2. Cangkul (2 buah)
  3. Ember (1 buah)
  4. Timbangan


Metode

  1. Membersihkan tanaman kelapa dari pelepah kering dan tandan buah kering.
  2. Membuat bokoran radius jari-jari 1.5 m dari pokok tanaman
  3. Membersihkan gulma pada bokoran (W0)
  4. Setelah gulma bersih kemudian dilakukan pemupukan dengan cara disebar merata, aplikasi urea tidak dicampur dengan pupuk lain sedangkan pupuk KCl dan SP-36 dicampur.


Load disqus comments
Comments
0 Comments

0 comments